PENDIDIKAN INKLUSIF
Tema tentang pendidikan inklusif saat ini telah banyak mendapat tempat di ruang diskusi dan karya ilmiah. Kami mencoba menyajikan buku tematik yang mudah untuk memahami pendidikan inklusif dan seluk beluknya. Dimulai dengan sejarah yang melatarbelakangi pendidikan inklusif, landasan dan ideologi pendidikan inklusif. Selanjutnya pada bab dua membahas tentang konsep pendidikan inklusif itu sendiri dan cakupannya.Perdebatan […]
PENDIDIKAN INKLUSIF Read More »
