Menyemai Toleransi Merawat NKRI:
Ikhtiar Pengembangan Pendidikan Agama Melalui Program Imtaq
Tema Menyemai Toleransi Merawat NKRI melalui Pengembangan Pendidikan Agama Program Imtaq sengaja ditonjolkan, mengingat pada konteks kekinian dan kedisinian, implementasi Pendidikan Agama pada institusi pendidikan sekolah dinilai gagal secara teologis, politis, administratif-pedagogis dan kurikuler, dalam menyemai sikap toleransi peserta didik. Buku ini mencoba menelisik implementasi Pendidikan Agama dari prespektif lain yaitu dari sudut Pendidikan Agama […]
