Fenomenologi Living Qur’an di Era Milenial

Penulis :

  • Erma Suriani
  • Masnun
  • Munajib Kholid
  • Abdul Majid
  • Dedi Wahyuddin
  • Walid Muhammad Hussoin Aly
  • Al-Mishry al-Azhary

Editor :

  • Dr. Abdul Azis, M.Pd.i

Layout :

  • sanabil creative

Desain Cover :

  • sanabil creative

Dimensi dan Jumlah Halaman :

  • 14 x 21 cm (264 hlm)
  • Tahun terbit : 2019

ISBN :

  • 978-623-7090-16-8

Buku ini merupakkan antologi naskah makalah para narasumber yang hadir dan menyampaikan buah pikiranya sesuai dengan fokus pembahasan masing-masing pada kajian rutinan yang telah di selenggarakan oleh Qur’anic Centre UIN Mataram. Adapun nara sumber yang telah berkontribusi untuk Quranic Centre UIN Matram adalah: 1). Dr. Dedy Wahyuddin, MA (Ketua Jurusan Pascasarjana UIN Mataram), 2). Walid Muhamad Hussoin Aly al-Misry (utusan Universitas Azhar-Mesir ke Indonesia), 3). Prof. Dr. H. Masnun Tahir (Wakil Rektor I UIN Mataram), 4) Erma Suriani, M.S.I (Ketua Qur’anic Centre UIN Mataram).

Scroll to Top