Kontrastif Tipologi Struktur Fraseologis Bahasa Arab & Bahasa Indonesia

Penulis :

  • M. Syarifuddin
  • H. M. Achyar
  • Wirawan Jamhuri

Editor :

  • Mailatuz Zakiyah

Layout :

  • Sanabil Creative

Desain Cover :

  • Sanabil Creative

Dimensi dan Jumlah Halaman :

  • 15,5 x 23 cm (217 hlm)
  • Tahun terbit : 2018

ISBN :

  • 978-602-6223-96-8

Dalam menulis suatu kata, huruf-huruf disusun secara bersambung, oleh karena itu siswa harus diberi penguasaan tentang bentuk-bentuk huruf Hija’iyah dalam keadaan bersambung (di awal – di tengah – dan di akhir). Kemudian huruf-huruf hija>iyah yang bisa disambung dengan huruf sesudahnya, dan huruf-huruf yang tidak bisa disambung dengan huruf sesudahnya (yang mengiringinya dalam sebuah kata).
Siswa diberi pengetahuan tentang kata-kata dan pengelompokannya menjadi Isim (kata benda), Fi’il (kata kerja), Washf (kata sifat), dan Huruf Jar atau Dzarf (kata keterangan) .

Scroll to Top