Penyelesaian Sengketa Alternatif

Penulis :

  • H. Zaeni Asyhadie, SH.M.Hum
  • Rahmawati Kusuma, SH.MH.

Editor :

  • Naimuddin, S.Kom

Layout :

  • Husnul Hatimah

Desain Cover :

  • L. Satriaji

Dimensi dan Jumlah Halaman :

  • 14 x 21 cm (282 hlm)
  • Tahun terbit : 2018

ISBN :

  • 978-602-6223-93-7

Alternatif penyelesaian sengketa akhir-akhir ini semakin “populer” karena berbagai peraturan perundangan dalam tatanan hukum di Indonesia mempergunakan Alternatif penyelesaian sengketa ini untuk menyelesaikan perselisihan yang terjadi antara para pihak yang terkait, seperti misalnya dalam bidang : Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial, Penyelsaian Sengketa Konsumen, Penyedia Jasa Pelayanan Penyelesaian Sengketa Lingkungan Hidup, dan lain-lain.
Demikian juga dalam tatanan Hukum Adat dan Hukum Islam alternatif penyelesaian sengketa ini sudah sejak lama dipergunakan. Bahkan setiap kasus yang diajukan ke Pengadilan Negeri-pun terlebih dahulu harus diupayakan penyelesaiannya melalui Alternatif penyelesaian sengketa (Mediasi) berdasarkan Peraturan Mahkamah Agung No. 1 Tahun 2008.
Karena itu Alternatif penyelesaian sengketa sekarang selalu menjadi bahan kajian untuk diteliti dan dipelajari oleh kaum akademisi, baik ditingkat Strata Satu (S1) maupun dalam Strata Dua (S2 atau program Magister). Demikian juga bagi para pelaku bisnis dan tenaga profesional lainnya di bidang hukum Alternatif penyelesaian sengketa selalu menjadi perhatiannya.
Untuk itu guna melengkapi hasanah bahan bacaan dan literatur bagi para mahasiswa (S1 dan S2) buku ini disusun dengan sesederhana mungkin sehingga dapat mudah diserap oleh mahasiswa khususnya

Scroll to Top